Rabu, 17 Februari 2021 - 17:56 WIB
Kerukunan Keluarga Sulawesi Selatan (KKSS) se-Nusa Tenggara Timur (NTT) dan Ikatan Wanita Sulawesi Selatan (IWSS) se-NTT membawakan bantuan untuk korban gempa bumi Sulbar.
Artikel.news, Mamuju -- Kerukunan Keluarga Sulawesi Selatan (KKSS) se-Nusa Tenggara Timur (NTT) dan Ikatan Wanita Sulawesi Selatan (IWSS) se-NTT membawakan bantuan untuk korban gempa bumi Sulbar.
Rombongan dari NTT ini diterima oleh Sekprov Sulbar Muhammad Idris di rujab Sekprov Sulbar, Mamuju, Selasa (16/2/2021).
Dengan dukungan Baitul Maa Muamalat Jakarta, bantuan yang diserahkan berupa uang tunai sebesar Rp144.800.000.
Laporan | : | Faisal |
Editor | : | Ruslan Amrullah |